
Membuat Laporan Rugi Laba Toko 10 detik
by admin
Menyusun laporan rugi laba toko mutlak diperlukan agar toko anda semakin berkembang pesat. hal ini juga akan memudahkan kita sebagai pemilik toko mampu memisahkan keuangan toko dengan keuangan pribadi.
Salah satu sukses bisnis adalah pemisahan antara uang usaha dan uang toko. Untuk membuat laporan rugi laba terkadang kita malas, dengan menghitung tiap transaksi yang dilakukan.
Bayangkan saja dalam sehari toko kita ada 1000 transaksi , berarti kita harus menghitung margin keuntungan tiap barang yang terjual (dalam hal ini 1000).
Sangat repot dan sangat membuang waktu, sehingga kita tidak fokus dalam penjualan toko itu sendiri namun waktu kita habis untuk mengurus laporan.
APAKAH MUNGKIN MEMBUAT LAPORAN RUGI LABA 10 DETIK ??
Pertanyaan ini sama saja saya bertanya kepada orang zaman tahun prasejarah, apakah mungkin manusia kebulan ??.. pasti jawabannya tidak mungkin bukan?. 🙂
Dengan perkembangan teknologi akhirnya manusia dapat kebulan. Hal ini sama yakni dengan kemajuan teknologi kita mampu membuat laporan rugi laba toko hanya dengan waktu 10 detik. Hal ini tentunya tidak bisa dicapai apabila kita menggunakan cara konvensional dalam mengelola toko.
Ada istilah yang saya pinjam dari bapak Tung desem bahwasanya jika ingin usaha kita maju maka kita perlu meniru dan belajar kepada ahlinya. Dalam hal ini saya rasa alfamart dan indomaret merupakan toko yang sukses mengembangkan usahanya.
Kita perlu belajar dari alfamart dan indomaret, bagaimana mereka mengembangkan dan mengelola usahanya. Jika kita cermati alfmart selalu memanjakan dan melayani konsumen dengan baik. Selain pelayanan alfamart juga menggunakan sebuah sistem program komputer yang dapat membuat laporan keungan hanya dengan 10 detik saja, dengan pencet tombol maka otomatis laporan keuangan akan terbuat, termasuk laporan rugi laba.
Program komputer seperti yang dipakai alfamart atau indomaret bisa anda download di sini
DOWNLOAD PROGRAM INDORETAIL alfamart indomaret